Fakta Menarik Buah Durian untuk Kesehatan

Durian menjadi salah satu buah yangpaling banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Bau durian yang cukup menyengat tak sedikit pula yang tidak menyukai buah durian. 

Durian sendiri disebut memiliki efek panas pada perut jika dikonsumsi berlebih. Durian sering mendapat cap sebagai buah yang tidak sehat. 

Untuk mengetahui fakta menarik soal durian yuk disimak.

1. Meningkatkan kesehatan jantung

Durian juga tinggi serat dan lemak tak jenuh, dua nutrisi tesebut bagus untuk kesehatan jantung. Beberapa studi menunjukan bahwa buah durian mampu mengurangi kadar kolestrol.

2. Mencegah kurang gizi 

Pada lansia rentan mengalami penurunan berat badan. Dengan mengkonsumsi durian yang kaya akan zat gizi makro dan mikro. Durian menjadi makanan padat energi yang menyediakan vitamin utama dapat membantu asupan nutrisi untuk lansia.

3. Mencegah nyeri sendi

Durian kaya akan vitamin C, pada durian segar mengandung 48gram vitamin C. Apakah kamu tahu bahwa nyeri sendi merupakan ciri kekurangan vitamin C. Dengan megonsumsi makanan yng mengandung vitamin C dapat membantu mencegah nyeri sendi.

KOMENTAR

Anda harus login untuk bisa memberi komentar, login disini

  • Yakin ingin menghapus komentar ini?

    Calista08

    Rabu, 20 Oktober 2021 | 17:38 WIB

    keluarga ku pecinta durian, tp aku tidak sukaaa

  • Yakin ingin menghapus komentar ini?

    FahmiHidayat

    Rabu, 20 Oktober 2021 | 19:17 WIB

    cewe gua hobi bgt sm duren

  • Yakin ingin menghapus komentar ini?

    GabrielaBekasi

    Kamis, 21 Oktober 2021 | 17:05 WIB

    rugi sekali yang tida suka durian